Diterbitkan : Selasa, 5 Sep 2023
SMK PGRI 2 Kediri telah melaksanakan Asesmen Nasional Berbasis Komputer (ANBK) pada Senin-Selasa (28-29/08/2023) yang diikuti oleh 45 peserta didik. Peserta didik tersebut dipilih secara acak oleh pemerintah melalui Dapodik..